Mengenai Saya

Foto saya
sumedang, jawa barat, Indonesia
Kesabaran akan memberikan hasil lebih baik daripada kekuatan atau kekerasan... -Dr.Akrim Ridha-

MATKUL JARKOM



Membuat Jaringan Komputer Dan Konfigurasinya
Bahan yang diperlukan :
1. Siapkan beberapa komputer yang digunakan sebagai server dan workstation
2. Switch 8 volt,boleh menggunkan yg 5 port bahkan lebih sesuai kebutuhan
3. LAN Card tipe PCI;
4. LAN Card tipe PCMCIE (digunakan untuk laptop)
5. Kabel jaringan

Langkah Pemasangan :

Siapkan komputer–komputer tersebut yang akan dijadian server dan workstation, komputer-komputer tersebut sebenarnya telah memiliki pasilitas jaringan onboard tapi untuk visualisasi anggaplah seolah tidak ada,jadi kita akan memasang kartu jaringan yang berdiri sendiri,

membuat kabel jaringan, potong kedua ujung kabel dengan crimping tool hingga rata dan kupas seperlunya. Masukan ke dalam konektor hingga dan crimping dengan crimping tool, teslah dngan menggunakan tester kabel jaringan,masukan 2 kabel berkonektor tersebut ke dua soket pada tester, bila lampu pada tester menyala semua, berarti sudah benar.
Untuk lebih lengkapnya mengenai pembuatan kabel konektor,udah di jelaskan di entri sebelumnya.

Pemasangan Kartu jaringan (LAN CARD) :

Bukalah casing CPU, pasang kartu jaringan, dan kemudian ceklah pada windows, apakah kartu tersebut sudah terdeteksi apa belum, dan setelah itu install driver-driver yang diperlukan untuk menditeksi lan card tsb.


konfigurasi pada softwarenya :

Pasang satu buah protocol pada jaringan dengan menggunakan TCP/IP . Untuk konfigurasi pada komputer client. Klik kanan pada My Network Places pada Windows XP, pilih properties, pada Local Area Connection pilih properties pilih use following IP Address untuk menentukan alamat IPnya ketikan 192.168.0.2 untuk alamat computer 2 contohnya, kmudian 3,4 dan seterusnya untuk computer yang lainnya bila menghubungkan kmptrnya lebih dari 2. Untuk subnet mask ketikan 255.255.255.0 untuk semua komputer client.biasanya ini sudah otomatis tinggal double klik saja,klik ok, dan close.
Lakukan cek indentifikasi pada komputer, yaitu klik kanan pada my computer dan pilih properties, klik computer name, maka akan muncul computer description dan workgroup dan bisa diubah dengan menekan change, ubah, lalu klik ok. Mengenai koneksinya, dapa di lihat di network connection, disana akan muncul nama computer dan nama client pada masing-masing komputer client ,kalau sudah demikian kita bisa saling berbagi file dengan komputer-komputer yg teklah kita hubungkan tadi






cara mensharingkan folder
1.cara mensharingakan polder dari pc 1 ke pc2.
harus di pastikan bahwa pc 1 sudah terhubung dengan pc 2,untuk masalah menghubungkan gak akan dibahas ya..karena udah ada di entri sebelumnya.
langakah-langkahnya yaitu :
-Pilih Folder yang akan di sharing
- Klik kanan pilih sharing and security
- Pilih “if you understand the security …..”
- Kemudian akan muncul pesan “Enable File Sharing” pilih “just enable File Sharing” kemudian OK
- Pilih sharing
- Pilih “Share this Folder on the Nework”
- Pilih Apply
- OK
sekarang cara membuka folder yang telah di sharing tersebut di pc 2
- Buka Windows Exploler
- Tuis IP Address PC1 pada Address Location
- Enter
- Pilih Folder yang di Sharingkan
- Double klik / klik kanan OPEN



2. Tahapan Sharing Folder menggunakan Netmeeting

- Pilih Run
- Ketik Conf.exe
- Enter/OK

- Next
- Isi data
- Pilih local area network
- Next
- Finis
- Masukan alamat tujuan
- Pilih “Place call ”

- Confirm in PC2 pilih “ Accept ” on Connection Message
- Klik Icon Transfer File
- Klik “ Add ” kemudian pilih file yang akan di transfer
- Klik Icon Call
- File sudah di transfer






CARA MENGKONEKSIKAN KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN SWICTH

Bahan dan Alat :

1. Komputer
2. Swicth
3. Kabel UTP
4. Konektor RJ45
5. Crimp tool

Langkah Pengerjaan :

1. Potong kabel secukupnya sesuai jarak yang dibutuhkan antara CPU dengan swicth
2. Pasang konektor RJ45 dengan kedua ujung kabel UTP yang telah dipotong sesuai ukuran dengan petunjuk pemasangan yang ada
3. Kupas kedua ujung kabel UTP secukupnya dan urutkan warna kabel dalam UTP
4. Susunan straight : Ujung 1 dan 2 = PO,O , PH,B , PB, H , PC,C
5. Setelah konektor RJ45 dan kabel UTP terpasang kemudian cek dengan menggunakan kabel tester
6. Sambungkan kabel ke swicth dengan komuter






TUGAS DARI VIDEO :


Membangun Jaringan Komputer

Membangun Jaringan ada 2 tipe , yang mengunakan kabel dan nirkabel
            OS yang digunakan pada pembahasan adalah Windows XP,
1.      Kabel
Perlengkapan yang dibutuhkan adalah :
·        Komputer 2 buah
·        Switch 8 Port ( bisa menghubungkan 8 komputer atau kabel)
·        Kartu jaringan type PCI & PCEM
·        Kabel jaringan (utp)
·        RJ45
·        Crimping Tool
·        Cable taster

2.      Nirkabel
·        Komputer 2 buah
·        Access Point
·        Kartu wirless type PCI & PCEM
·        S witch 8 Port ( bisa menghubungkan 8 komputer atau kabel)


1.      Kabel
a.      Pemasangan kabel jarangan dengan RJ45 dengan cara memotong kabel dan mengurutkan kabel tersebut lalu mengcrimping nya. Setelah selesai cek kabel tersebut dengan cable taster jika lampu yang di cable taster nyala secara berurutan berarti kabel jaringan bisa digunakan.
b.      Pasang kartu jaringan pada computer.
c.       Pemeriksaan kartu jaringan dengan cara :
·        Klik Start + Klik control panel + Klik System + hardware +device manager + network adapter + pilih icon sesuai adapter dan klik kanan + klik Properties + pilih drive + driver detail ( jika terhubung aka nada keterangan dimana tempat file disimpanya.  
d.      Pasang kabel jaringan ke PC + kabel ke Switch ( jika lampu pada Switch menyala berarti kabel sudah terhubung).

e.      Konfigurasi protocol :
·        Klik kanan pada icon my network place + klik Properties + Klik kanan pada icon local area connection 2/LAN card sesuai pada computer + pilih properties
·        Jika belum mempunyai fasilitas TCP/IP pilih internet protocol (TCP/IP) klik install + pilih add ( nanti akan muncul protocol tersebut.
·        Jika sudah memiliki fasilitas tersebut , pada tampilan sebelunya pilih internet protocol (TCP/IP) + klik properties + pilih use the following ip address (untuk membuat  ip address.
·        Masukan angka pada ip address contoh : 192.168.0.2 , angka 2 alamat no komputer yang digunakan untuk computer yang ganti angka 2 dengan angka yang lain. No computer tidak boleh sama.
·        Masukan angka pada subnet mask 255.255.255.0
·        Laulu klik ok.
f.        Pengecekan konfigurasi
·        Klik kanan pada my computer + klik properties + klik computer name + untuk merubah nama komputer dan workgroup klik change + setelah selesai klik OK.
g.      Pengecekan jaringan
·        Kilik kanan pada my network place + pilih open + jika sudah terhubung pada mshome muncul icon 2 buah computer.
·        Jika klik salah satu icon computer akan terdapat file yang sudah tersharing.
·        Untuk melalukan sharing pada komputer klik kanan my network place + klik Properties + klik kanan icon local area connection 2 + Pilih file and printer sharing for Microsoft network, jika belum terinstall + klik install + Pilih service + add + klik ok.
h.      Sharing
·        Jika ingin mensharing folder dengan cara  klik kanan pada folder + pilih sharing and security + pilih sharing + pilih share this folder on the network , jika folder anda tidak ingin bisa dirubah oleh orang lain jangan dipilih allow network users my file ( jangan diceklis) + klik ok.
·        Untuk menonaktifkan folder yang sudah tersharing klik kanan pada folder +pilih sharing and security + pilih sharing + pilih kembali share this folder on the network hingga tidak ada ceklis + klik ok.






Membangun Jaringan Nirkabel Tipe Infrastructure
Perlengkapan
1.       Siapakan 2 buah computer
2.       Kartu jaringan PCI (untuk PC desktop)
3.       Kartu jaringan PCEM (untuk laptop)
4.       Access point
5.       Switch
Tipe koneksi jaringan nirkabel dibagi menjadi 2 :
a.       ADHOC Wireless LAN
Koneksi ini tidak menggunakan Access point, setiap kartu jaringan wireless saling berhubungan dan tidak berkomunikasi denagn jaringan luar.
b.      Infrastructure Wireless LAN
Koneksi ini menggunakan Access point  yang terhubung ke internet
Pemasangan
1.       Pasang kartu jaringan PCI & PCEM
2.       Pasang kabel ke access point dan switch
Konfigurasi Software
Untuk menginstall kartu jaringan , dengan secara otomatis OS XP akan mendeteksi hardware baru. Ketika muncul form tersebut pilih install + klik browse arahkan terhadap folder penyimpanan drive tersebut + klik next + klik finish
Install Driver Wireless
·         Double klik icon wireless yang sudah terinstall + buka configurasi + pilih mode (infrastruktur)
Ketika sudah terhubung pada tampilan sebelum pada link info akan tercantum statenya, chanel yang dipakai, transmisi yang digunakan, link Quality, dan kekuatan sinyalnya.
Pengecekan bahwa access digunakan oleh client
·         Klik my network place + klik MShome (jika terhubung akan tampil 2 icon computer)
·         Pengecekan kecepatan bisa dilihat dari copy data . buka tampilan wireless LAN configuration + lihat ke link info + kualitas sinyal bisa dilihat +
·         Pada Access point lampu menyala kedap kedip  menandakan sedang ada proses yang sedang terjadi